“Jurang fiskal” tak akan terjadi | IFCM Indonesia
IFC Markets - Perdagangan Mata Uang Forex

“Jurang fiskal” tak akan terjadi - 2.1.2013

Tahun baru berawal dengan berita positif – pada hari Selasa kedua majelis kongres AS menerima rancangan undang-undang (RUU) yang memberi kesempatan kepada AS untuk menghindari “jurang fiskal”. Selama bulan terakhir isu fiskal AS adalah tema yang sering dibicarakan karena menurut perkiraan paling pesimistis “jurang fiskal” dapat mengakibatkan resesi di ekonomi terbesar di dunia. Menurut RUU yang diterima semua orang AS yang mempunyai pendapatan tinggi (lebih daripada 450 ribu dolar AS per tahun) akan membayar pajak yang lebih besar, pada waktu yang sama pembayaran sosial akan dipangkas. Berkat RUU itu kenaikan pajak secara otomatis untuk semua orang AS dapat dihibdari. Reaksi pasar terjadi langsung. Selama sesi perdagangan Asia terjadi kenaikan semua indeks besar di kawasan Asia, Valas berisiko yang megalami tekanan selama beberapa minggu terakhir menguat terhadap dolar AS secara tajam. Dolar Australia diperdagangkan di atas 1.0460 dibandingkan penutupan di 1.0367 pada tahun 2012. Dolar AS terhadap dolar Kanada menrun ke bawah 0.9880, dibandingkan pentutpan di 0.9963 pada akhir bulan Desember. Mata uang euro juga naik pagi hari ini. Kurs euro mendekati tingkat maksimum 9 bulan di 1.3307 yang tercatat pada bulan Desember, sedangkan ponsterling Britania mencapai tingkat tertinggi mulai dari balun Agustus tahu 2011, yaitu 1.6338. Data indikator yang akan diumumkan hari ini adalah data aktivitas di industri tambang Jerman dan Britania Raya pada bulan Desember (PMI Manufacturing) dan juga dinamika harga konsumen di Jerman (German CPI). Malam hari ini akan diumumkan data industri tambang dari AS (ISM Manufacturing).
IFCM Trading Academy - New era in Forex education
Pass Your Course:
  • Get Certificate
trading academy

Lihat juga

image
Ikuti Pasar dengan Alat dan Kalender Live Kami
image
Lab Analisis Pasar dari Ahli Teratas Kami
Close support
Call to Skype Call to messenger Call to telegram Call to WhatsApp Call Back